Kepala Sekolah SMPN 6 Kota Palu,Siap Menyambut Kedatangan Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kota Palu Ada Apa?

Berita, Daerah877 Dilihat

Mediacentral, Palu- Sekolah SMPN 6 Kota Palu melaksanakan kegiatan dialog bertema mewujudkan murid bahagia,yang bekerja sama dengan RRI bertempat di halaman sekolah.(18/10/24)

Kegiatan bertema mewujudkan murid bahagia dihadiri narasumber Hardi Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kota Palu,Hartadi Gatot,S.Pd,MP Mat Kepala Sekolah SMPN 6 Kota Palu,Andi Ispi,SH guru PKN SMPN 6 Kota Palu.

Hal ini pun disampaikan oleh Hartadi Gatot S.Pd,MPMat Kepala Sekolah menerangkan,”kami mengadakan kegiatan bertema mewujudkan murid bahagia yang mana Sekolah SMPN 6 Kota Palu bekerja sama dengan RRI”.ujarnya

“Dalam kegiatan ini nanti dihadiri tiga narasumber tiga narasumber,Hardi Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kota Palu Hartadi Gatot,S.Pd,MPMat Kepala Sekolah SMPN 6 Kota Palu,Andi Ispi,SH guru PKN SMPN 6 Kota Palu”.ungkapnya

Masih kata Kepala Sekolah SMPN 6 Kota Palu,”kegiatan ini insyaallah akan dimulai pukul 10.00 wita,kita semua menunggu kedatangan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu,semoga dengan kedatangan beliau bisa memaparkan semua tema mewujudkan murid bahagia”.tuturnya

Sementara itu pengamatan awak media dilapangan melihat secara langsung, Kepala sekolah SMPN 6 Kota Palu beserta staf dan murid siap menyambut kedatangan Kepala Dinas Pendidikan dan kebudayaan Kota Palu.(dwi)

Jangan Lewatkan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed